Jumat, 31 Januari 2014

Uang Mahar Pernikahan

Uang kuno dapat dijadikan sebagai tambahan Mahar Pernikahan yang unik, karena biasanya jumlah uang mahar nikah dapat disesuaikan dengan tanggal pernikahan. Ini merupakan sebuah kenangan pernikahan yang cocok karena bila di susun dalam bingkai photo akan kelihatan cantik dan unik yang sifatnya relatif lama.cara mencari nominal maharnya misalkan :pernikahan tanggal 9 Oktober 2014. Jika dijadikan angka menjadi 91012. maka maharnya adalah Rp 91.012,- Jadi anda bisa menggunakan uang sbb :18 lbr pecahan Rp 5.000 atau 9 lbr pecahan Rp 10.000 --> Rp 90.00010 lbr pecahan Rp 100 atau 2 lbr pecahan Rp 500 atau 1 lbr pecahan Rp 1000  --> Rp 1.0001 lbr pecahan Rp 10+2 lbr pecahan Rp 1 atau 12 lbr pecahan Rp 1 --> Rp 12Pernikahan tanggal...

Kamis, 30 Januari 2014

(SOLD)Cangklong/Pipa Rokok Dunhill Shell

Pasti tampak keren sekali jika pipa rokok ini menggantung dimulut kita, dengan kumis yang agak panjang dan melinting, lalu menggunakan topi jenis Homburg atau Bowler.Gak ada yang ngalahin gaya seperti itu, unikKeterangan:Dunhill Shell 769 4s, buatan InggrisKondisi tidak ada yang pecah/patah, masih sangat layak dan siap pakaiDijual tanpa kotak(SOL...

Minggu, 26 Januari 2014

(SOLD)Cangklong/Pipa Tembakau Swiss

Sayang sebenarnya menjual barang ini, tapi berhubung pedagang yang tidak merokok, harus tega juga, karena cangklong atau pipa rokok ini unik dan cantik bentuk yang tidak umum, dengan aksen logam bentuk sapi dan kembang-kembang disisinya (masih dugaan, kemungkinan aksennya terbuat dari perak, belum di tes)Bahan dari kayu dengan tutup dengan rantai dari logamKeterangan:Cangklong/pipa tembakau dari bahan kayu dengan tutup dan rantai logam dan aksen sapi, kembang-kembang, buatan SwissKondisi masih sangat layak tidak ada patah, retak, kemungkinan sangat jarang digunakan, ada sedikit penyok ditutup atas yang bisa diperbaiki dan tidak mengganggu(foto 5 dari atas)Dijual tanpa kotak (SOL...

(SOLD)Kamera Tua Rusia

Keterangan:Kamera tua Rusia, kondisi lengkap dengan kotak kayu dan tali, tutup lensa, dijual apa adanya, anggap saja matiUkuran tinggi 17 cm lebar 8 cm(SOL...

Rabu, 15 Januari 2014

Keledai Rokok Dispenser Unik

Unik, lucu dan agak menjijikkan sebenarnya barang ini, benda ini adalah dispenser rokok, jadi rokok dimasukkan ke keranjang yang ada diatas keledai, lalu untuk mengeluarkan rokok, kita harus menarik kuping keledai kedepan, mekanisme uniknya akan mendorong rokok keluar di bagian belakang keledai ini sambil ekornya terangkat nah bagian ini yang agak mejijikkan, tapi akan menjadi hal yang menarik jika anda penggemar rokok, saat mungkin menerima tamu yang juga perokok, akan menyenangkan melihat ekspresi mereka saat melihat rokok keluar dari bagian "belakang" si keledaiKeterangan:Keledai Rokok Dispenser Unik, tarik kuping kedepan, maka rokok akan keluar dari bawah ekor kedelai yang ekornya akan terangkatKondisi masih utuh dan siap pakai, tidak ada...