
Gambar 1Gambar 2Gambar 3Gambar 4Gambar 5Gambar 6Gambar 7Semoga saya tidak salah, tetapi kemungkinan besar ini adalah kalung etnik yang jika diperhatikan detail pembuatan, bahan yang digunakan, membutuhkan keterampilan dan seni tinggi dalam pembuatanyaKalung ini dibentuk dari potongan-potongan berbentuk cincin sebanyak 139 buah (kemungkinan besar dari tanduk) yang direkatkan dengan rapi satu dengan lainya, yang berurutan ukuranya yang semakin membesar kebagian tengah kalung ini, dibagian tengah kalung ini (dekat cincing berdiamater terkecil) ujung satu dan lainya disatukan dengan logam kuningan yang sudah telihat penuaanya (lihat gambar 7), hiasan kuningan berbentuk anak panah yang diujungnya persis ada lingkaran kuningan juga dibenamkan ditengahnya...