Jumat, 12 Desember 2014

Uang Mahar Pernikahan


Uang kuno dapat dijadikan sebagai tambahan Mahar Pernikahan yang unik, karena biasanya jumlah uang mahar nikah dapat disesuaikan dengan tanggal pernikahan. Ini merupakan sebuah kenangan pernikahan yang cocok karena bila di susun dalam bingkai photo akan kelihatan cantik dan unik yang sifatnya relatif lama.

cara mencari nominal maharnya misalkan :
pernikahan tanggal 9 Oktober 2014. Jika dijadikan angka menjadi 91012. maka maharnya adalah Rp 91.012,- Jadi anda bisa menggunakan uang sbb :
18 lbr pecahan Rp 5.000 atau 9 lbr pecahan Rp 10.000 --> Rp 90.000
10 lbr pecahan Rp 100 atau 2 lbr pecahan Rp 500 atau 1 lbr pecahan Rp 1000  --> Rp 1.000
1 lbr pecahan Rp 10+2 lbr pecahan Rp 1 atau 12 lbr pecahan Rp 1 --> Rp 12

Pernikahan tanggal 12 Desember 2014. Jika dijadikan angka menjadi 121212. maka maharnya adalah Rp 121.212,-

Harga paket uang mahar bisa disesuaikan dengan pecahan dan jenis uang yang digunakan



Kenangan Pernikahan
TANGGAL 3-08-95
Price : Rp 775.000,- Include Bingkai

SPECIAL AKHIR TAHUN 2014
PAKET MAHAR TANGGAL 12-12-12
NOMINAL Rp 121.212,-
Price : Rp 780.000,- Include Bingkai
Siap Digunakan
PAKET MAHAR TANGGAL 15-12-12
NOMINAL Rp 151.212,-
Price : Rp 800.000,- Include Bingkai
Siap Digunakan
Contoh Model 1
Price : Rp 680.000,- Include Bingkai

Contoh Model 2
Price : Rp 475.000,- Include Bingkai

Uang Kuno Pekanbaru
Contoh Model 3
Price : Rp 720.000,- Include Bingkai

Uang Kuno Pekanbaru
Contoh Model 4
Price : Rp 950.000,- Include Bingkai

0 komentar:

Posting Komentar